;
 
 
  home » artikel info » Bisnis Gula Merah, Prospeknya Semakin Manis

Bisnis Gula Merah, Prospeknya Semakin Manis

Posting: Minggu, 25 Mei 2014 - Hit 21138 - Kontributor: Agromania

Bisnis Gula Merah, Prospeknya Semakin Manis

Bisnis Gula Merah, Prospeknya Semakin Manis

Salah satu usaha mikro dan kecil yang bisa anda pilih ketika anda hendak memulai atau menambah cabang usaha, maka tidak salah ketika anda memilih produk gula merah. Lebih spesifik adalah pegembangan dari gula merah iru sendiri, yaitu gula aren bubuk. Mengapa gula aren bubuk memiliki prospek yang sangat cerah?

Prospek Cerah Gula Merah

Sebenarnya, gula merah masih sangatlah menjadi pemanis minuman yang populer di wilayah jawa tengah dan sekitarnya. Gula merah juga sangatlah banyak diproduksi di area jawa tengah. Bentuk dari gula aren ini biasanya berbentuk silinder.Namun ada juga gula aren yang memang dibentuk menjadi bubuk.

Segmen usaha gula merah ini masih terbilang prospek sebab untuk bahan yang digunakan dalam pembuatan gula merah ini juga sangat mudah untuk didapatkan yakni aren. Permintaan dari para perusahaan untuk suply aren juga semakin meningkat setiap harinya. Untuk gula merah bubuk, permintaannya lebih banyak daripada gula merah biasa. Sebab, di dalam hal penyimpanan juga akan lebih praktis gula merah serbuk dibandingkan dengan gula merah bulat. Apabila dalam penyimpanan gula merah bulat tersebut ada kesalahan, maka hal ini bisa menjadi penyebab berkurangnya ketahanan dari gula merah itu sendiri. Mungkin bisa jadi hanya bertahan sampai 1 bulan saja. Namun berbeda dengan gula merah serbuk, yang tentunya lebih mudah untuk disimpan. Apabila gula merah bubuk ini disimpan dengan cara yang benar, di tempat yang kering, maka untuk ketahanan dari gula merah bubuk ini bisa mencapai hingga 20 tahun kedepan.

Melihat harga gula putih yang semakin mengalami peningkatan, maka prospek dari gula merah ini terbilang sangat menjanjikan. Dengan begitu produk gula merah ini akan bisa bersaing dengan produk gula yang lainnya. Memang untuk memulai usaha gula merah ini membutuhkan investasi yang tidak sedikit, namun dengan prospek yang cerah akan membuat anda menjadi seorang pengusaha gula merah yang behasil. Dan juga peluang orang yang menekuni usaha ini juga masih terbilang sangat sedikit, sehingga ketika anda menjadi yang terdepan, maka anda bisa meraih sukses dengan lebih cepat.

Itulah sedikit informasi terkait peluang usaha gula merah bubuk yang bisa anda jadikan sebagai alternatif usaha yang bisa mendatangkan uang tambahan atau bahkan justru malah menjadi pekerjaan utama anda sebagai seorang wirausaha.

SUMBER: kreditur.net

Artikel & Berita Lainnya (Random)
  • Daftar Anggota & Bisnis Terbaru (004)

    Posting: Senin, 29 Oktober 2018 - Hit 36894 - Kontributor: Agromania

    ID Anggota: 0003307 Alamat Lengkap: Jl.Bintara jaya 8 no.27 aRt05/09, kel.Bintara Jaya, kec. Bekasi Barat, Kota Bekasi, Jawa Barat Bidang Bisnis: Kumis kucing, jahe ,daun nilam Web Profil: www.agrosukses.com/id.337 Komoditi Bisnis: Perkebunan Uraian Usaha: Budi daya kumis kucing ID Anggota: 0003306 Alamat Lengkap: Limpomajang, wajo, Sulawesi Selatan Bidang Bisnis: Kelapa Web Profil: ...

  • Daftar Pembeli (Rutin & Kontinyu) (003)

    Posting: Minggu, 7 Agustus 2016 - Hit 20535 - Kontributor: Agrosukses Business Club (ABC)

    Pembeli SapiID Anggota: 0002583 Website Profil: www.agrosukses.com/id.2583 Pembeli Bebek, Singkong, Daun SingkongID Anggota: 0002582 Website Profil: www.agrosukses.com/id.2582 Pembeli Jahe, Pepaya, Bengkoang, UmbiID Anggota: 0002578 Website Profil: www.agrosukses.com/id.2578 Pembeli KelapaID Anggota: 0002576 Website Profil: www.agrosukses.com/id.2576 Pembeli Kencur. Jahe dllID Anggota: ...

  • Tips Langkah-Langkah Menanam Padi Yang Baik dan Benar

    Posting: Selasa, 29 Oktober 2013 - Hit 167448 - Kontributor:

    Anda ingin budidaya tanaman padi ? coba pelajari cara menanam padi yang akan kita bahas kali ini. Banyak tahap-tahap yang perlu anda pelajari tentang membudidayakan tanaman padi.  Cara menanam padi ini terbagi ke dalam beberapa tahapam, yang dimulai dari memilih benih sampai kepemeliharaan yang berlanjut ke tahap pemanenan. Ada beberapa hal yang harus dipersiapkan oleh para petani sebelum ...

  • Standar Mutu Minyak Nilam

    Posting: Jumat, 22 Oktober 2021 - Hit 46873 - Kontributor:

    Standar Mutu Minyak NilamNo SNI: 06-2385-1998 Minyak nilam adalah minyak yang diperoleh dengan cara penyulingan uap daun tanaman. Syarat Mutu:-Warna: kuning muda sampai coklat tua-Bobot jenis 20oC/20 oC: 0.943-0.983-Indeks bias: 1.504-1.514-Kelarutan dalam etanol 20o C ± 3 oC: larutan (jernih) tau opalesensi ringan dalam perbandingan volume 1:10-Bilangan asam: maks 5.0-Bilangan ...

  • JURUS BIKIN BLOG PEMASARAN KOMODITI AGRO ANDA SELALU TAMPIL DI HALAMAN 1 GOOGLE

    Posting: Senin, 19 Februari 2024 - Hit 92699 - Kontributor: Gus Cheche

    1. Hanya menggunakan blogspot gratisan2. Menggunakan kata kunci sesuai SEO terbaru hasil riset3. TidaK membutuhkan waktu lama blog akan muncul di halaman2 utama Google CONTOH: Ketik kata kunci "Pembeli Kayu Manis" (tanpa tanda kutip) di GoogleMaka blog buatan kami (pembelipenjualkayumanis.blogspot.com) akan muncul di halaman utama Ketik kata kunci "Pembeli kacang mete" (tanpa tanda kutip) di ...

  • (001) Panggilan Kepada Calon Anggota

    Posting: Jumat, 5 Juli 2013 - Hit 7479 - Kontributor:

    Daftar Nama berikut adalah Calon Anggota Agrosukses Business Club (ABC) yang telah lama mendaftar (lebih dari 1 minggu) tapi belum juga menyelesaikan urusan administrasi. Diharap segera menyelesaikannya. Harap hubungi: agrokontak@gmail.com. Terima kasih.Wilfri J. HutabaratKTP: 1271150406860003ALAMAT: Jl.Sei Sikundur No.14, Medan, Sumatra UtaraRobertus J HerbiantoroKTP: 3674032502650003ALAMAT: Jl ...

  • Agar Komoditi/Produk Anda Laris Manis

    Posting: Rabu, 1 Februari 2017 - Hit 20491 - Kontributor: Agroindo

    Agar komoditi & produk agrobisnis Anda (pertanian, perkebunan, peternakan, kehutanan, agroindustri) laris dijual di pasar lokal bahkan internasional, ada syarat-syarat tertentu yang harus Anda penuhi. Syarat-syarat tersebut mencakup persyaratan mutu, cara-cara pengemasan, pemberian label, sistem penyimpanan, dan lain-lain. Sudahkah Anda lakukan dengan benar? Ebook yang dibuat berdasarkan SNI ...

  • Profil Sukses Pebisnis Agrosukses (002)

    Posting: Kamis, 6 Juni 2013 - Hit 20150 - Kontributor:

    Profil Sukses: KrisEmail: xxxcahayautama@gmail.comTelp/Fax: 022-60713xxHP/Ponsel: 081227006xxxAlamat Lengkap: gempolsari-bandungWebsite (bila ada):Bidang Bisnis: PertanianKomoditi/Produk Bisnis: pengadaan pisang mentah, biji kopi, cengkeh, berasStatus Bisnis: Penjual LangsungNama Perusahaan (bila ada): CV Cahaya UtamaJabatan (bila ada): pemilikAlamat Kerja/Kantor: Jl Bojongraya-BandungProfil ...

  • Produksi Kedelai-Jagung Turun, Pemerintah Genjot Impor

    Posting: Kamis, 19 Desember 2013 - Hit 7844 - Kontributor: Agromania

    Deputi Statistik Distribusi dan Jasa Badan Pusat Statistik Sasmito Hadi Wibowo mengatakan Indonesia akan banyak mengimpor jagung, kedelai, dan gandum yang memang tidak diproduksi di Indonesia. Terlebih, terdapat indikasi produksi jagung dan kedelai yang menurun pada akhir 2013.“Alasan impor adalah kebutuhan pangan yang luar biasa tinggi, sementara produksi dalam negeri kurang” ujar ...

  • Peluang Usaha Budidaya Tanaman Lavender: Aromanya Menghadirkan Kesempatan Baru

    Posting: Selasa, 22 Oktober 2024 - Hit 53600 - Kontributor: AMA

    Tanaman lavender, dengan keindahan dan aroma yang khas, bukan hanya menjadi hiasan taman yang menawan tetapi juga menawarkan peluang bisnis yang menjanjikan. Budidaya tanaman lavender telah menjadi tren yang semakin populer, tidak hanya sebagai tanaman hias tetapi juga sebagai bahan baku untuk industri kosmetik, aromaterapi, dan farmasi. Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi peluang usaha ...